PERSYARATAN PENDAFTARAN
- Sehat jasmani dan rohani
- Lulusan Diploma III :
- Manajemen Transportasi Laut/ Kepelabuhan
- Ketatalaksanaan Pelayaran Niaga/ KALK
- Teknika/ Permesinan Kapal
- Studi Nautika
- Ekonomi - Calon Peserta mengisi formulir pendaftaran.
- Calon peserta wajib mengikuti bimbingan konseling RPL
sebagai panduan mengenai persyaratan, proses dan penyetaraan pembelajaran.
PENDAFTARAN WAJIB MELAMPIRKAN:
- Mengunggah bukti pembayaran pendaftaran Rp. 500.000.-
- Identitas diri (KTP/SIM/Paspor)
- Kartu Keluarga (KK)
- Ijazah dan transkip Nilai Diploma III,
- Silabus dan RPS mata kuliah dengan sub CPMK/KAD dari Prodi Asal
- Pas foto hitam-putih ukuran 3x4 cm
- Surat Pernyataan Dokumen Asli
SELEKSI:
- Seleksi Administratif
- Konversi transkip Nilai
- Wawancara